Aktivitas Ekstrak Etanol Batang Brotowali (Tinospora crispa L.) Sebagai Antifungsi Candida albicans

Detail Cantuman

File (Flashdisk)

Aktivitas Ekstrak Etanol Batang Brotowali (Tinospora crispa L.) Sebagai Antifungsi Candida albicans

XML

ABSTRAK

“AKTIVITAS EKSTRAK ETANOL BATANG BROTOWALI (Tinospora

crispa L.) SEBAGAI ANTIFUNGI Candida albicans”

Peneliti : Ni Kadek Umiwidiari
Pembimbing : Nurlailah, Aima Insana

Brotowali merupakan salah satu tanaman obat yang memiliki kandungan
senyawa alkaloid, saponin, flavonoid, tannin dan triterpenoid. Beberapa
kandungan senyawa metabolit tersebut dapat menghambat pertumbuhan jamur
Candida albicans sehinga dapat digunakan sebagai obat alternatif lain.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Konsentrasi Hambat Minimum
(KHM) dan Konsentrasi Bunuh Minimum (KBM) ekstrak etanol batang
brotowali terhadap jamur Candida albicans. Jenis penelitian ini adalah
eksperimen dengan rangcangan postest only control group desain, dengan
asam salisilat sebagai kontrol positif. Bahan penelitian yang digunakan adalah
batang Brotowali berdiameter 2-3 cm. Penelitian dilakukan di laboratorium
Mikrobiologi Jurusan Teknologi Laboratorium Medis. Hasil penelitian
menunjukan pada uji Konsentrasi Hambat Minimum (KHM) konsentrasi 2%
nilai absorbansi sebelum inkubasi 140,54 sesudah inkubasi 138,7 konsentrasi
4% sebelum inkubasi 191,31 sesudah inkubasi 188,96 konsentrasi 6% sebelum
inkubasi 203,47 sesudah inkubasi 198,79 konsentrasi 8% sebelum inkubasi
206, 34 sesudah inkubasi 205,32, konsentrasi 10% sebelum inkubasi 208, 56
sesudah inkubasi 207, 40. Pada penentuan Konsentrasi Bunuh Minimum
(KBM) pada konsentrasi 2%, 4% terdapat pertumbuhan koloni sebanyak
masing masing 1 koloni dan konsentrasi 6%, 8%, 10% kaloni jamur sudah tidak
dapat tumbuh. Kesimpulan penelitian adalah ekstrak etanol Batang Brotowali
memiliki aktivitas sebagai antifungi Konsentrasi Hambat Minimum (KHM)
konsentrasi 2% dan Konsentrasi Bunuh Minimum (KBM) pada konsentrasi 6%
terhadap pertumbuhan jamur Candida albicans. Saran pada penelitian
selanjutnya disarankan melakukan penelitian lebih lanjut mengenai ekstrak
etanol batang brotowali dengan melakukan uji secara in-vivo pada hewan coba .
Kata Kunci: Batang Brotowali, Candida albicans, Ekstrak, Etanol

ix
ABSTRACT

“ACTIVITY OF BROTOWALI STEM (Tinospora crispa L.) ETHANOL
EXTRACT AS AN ANTIFUNCTION FOR Candida albicans”

Researcher: Ni Kadek Umiwidiari
Supervisors: Nurlailah, Aima Insana

Brotowali is a medicinal plant that contains alkaloids, saponins, flavonoids,
tannins and triterpenoids. Some of these metabolite compounds can inhibit the
growth of Candida albicans fungus so they can be used as alternative
medicines. This research aims to determine the Minimum Inhibitory
Concentration (MIC) and Minimum Kill Concentration (KBM) of brotowali
stem ethanol extract against the Candida albicans fungus. This type of research
is an experiment with a posttest only control group design, with salicylic acid
as a positive control. The research material used was Brotowali stems with a
diameter of 2-3 cm. The research was conducted in the Microbiology
laboratory, Department of Medical Laboratory Technology. The research
results showed that in the Minimum Inhibitory Concentration (MIC) test, 2%
concentration, absorbance value before incubation was 140.54 after incubation
138.7 4% concentration before incubation 191.31 after incubation 188.96 6%
concentration before incubation 203.47 after incubation 198 .79 8%
concentration before incubation 206, 34 after incubation 205.32, 10%
concentration before incubation 208, 56 after incubation 207, 40. In
determining the Minimum Kill Concentration (KBM) at a concentration of 2%,
4% there was colony growth of each 1 colony each and concentrations of 6%,
8%, 10% fungal colonies can no longer grow. The conclusion of the research
is that Brotowali stem ethanol extract has antifungal activity with a Minimum
Inhibitory Concentration (MIC) at a concentration of 2% and a Minimum Kill
Concentration (KBM) at a concentration of 6% against the growth of the
Candida albicans fungus. Suggestions for future research suggest conducting
further research on brotowali stem ethanol extract by conducting in-vivo tests
on experimental animals.
Keywords: Brotowali stem, Candida albicans, Extract, Ethanol


Detail Information

Item Type
Penulis
Ni Kadek Umiwidiari - Personal Name
Dra. Nurlailah, Apt., M.Si. - Personal Name
Aima Insana - Personal Name
Student ID
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Jurusan Analis Kesehatan : Banjarbaru.,
Edisi
Subyek
No Panggil
KTI TLM 042/2024
Copyright
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail