Hubungan Sanitasi Kapal Dengan Keberadaan Tikus Pada Kapal Yang Berlabuh Di Pelabuhan Trisakti Kota Banjarmasin

Detail Cantuman

CD-ROM

Hubungan Sanitasi Kapal Dengan Keberadaan Tikus Pada Kapal Yang Berlabuh Di Pelabuhan Trisakti Kota Banjarmasin

XML

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
PROGRAM STUDI SANITASI LINGKUNGAN
PROGRAM SARJANA TERAPAN
KESEHATAN LINGKUNGAN
TAHUN 2024


ABSTRAK
SKRIPSI
ROSSANDA OKTA KINANTI
HUBUNGAN SANITASI KAPAL DENGAN KEBERADAAN TIKUS
PADA KAPAL YANG BERLABUH DI PELABUHAN TRISAKTI
KOTA BANJARMASIN
(Dr. H. M. Irfa’i S.ST. M.T dan Dr. Isnawati S.KM, M.Kes)
xvii + 79 halaman; 14 tabel; 6 gambar; 12 lampiran

Pelabuhan Trisakti merupakan wilayah pengawasan sanitasi dan pengendalian vektor dan binatang penular penyakit dilakukan kegiatan pencegahan penyakit menular faktor lingkungan yang menimbulkan pengaruh buruk di pelabuhan dan kapal. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui hubungan sanitasi kapal dengan keberadaan tikus pada kapal yang berlabuh di pelabuhan trisakti kota banjarmasin.
Jenis penelitian ini adalah observasi dalam bentuk analitik dengan pendekatan cross sectional. Sampel penelitian ini berupa kapal motor, kapal motor penumpang, kapal tug boat yang berjumlah 30 kapal. Instrumen yang digunakan adalah form supervisi pemeriksaan sanitasi kapal, form supervisi pemeriksaan keberadaan tikus. Analisis data menggunakan uji Chi-Square.
Keadaan sanitasi kapal dari 30 kapal terdapat 12 kapal (40%) memenuhi syarat dan 18 kapal (60%) tidak memenuhi syarat. Keberadaan tikus terdapat 13 kapal (43,3) positif memenuhi syarat dan kapal yang tidak ditemukan keberadaan tikus sehingga memenuhi syarat 17 kapal (56,7%). Hasil uji statistik, menggunakan uji Chi-Square dan diperoleh nilai Sig. 2-sided (p-value < 0,05) sehingga Ha Diterima sehingga ada hubungan sanitasi kapal dengan keberadaan tikus pada kapal yang berlabuh di Pelabuhan Trisakti Kota Banjarmasin.
Disarankan kepada petugas selalu membersihkan kapal setiap hari dan menjaga kebersihan ruangan kapal. Menyediakan tempat sampah yang tutup. Menghindari penambatan tali kapal ke kapal lain.
Kata Kunci : Sanitasi kapal, keberadaan tikus.
Kepustakaan : 46 (2014-2024)



MINISTRY OF HEALTH OF REPUBLIC INDONESIA
HEALTH POLYTECHNIC BANJARMASIN
ENVIRONMENTAL SANITATION STUDY PROGRAM
APPLIED BACHELOR PROGRAM
ENVIRONMENTAL HEALTH
YEAR 2024

ABSTRACT
ESSAY
ROSSANDA OKTA KINANTI
THE RELATIONSHIP BETWEEN SHIP SANITATION AND THE PRESENCE OF RATS
ON SHIPS ANCHORED AT THE TRISAKTI HARBOR IN
BANJARMASIN CITY
(Dr. H. M. Irfa’i S.ST. M.T and Dr Isnawati S.KM, M.Kes)
xvii + 79 page; 14 tables; 6 figures; 12 attachments

Trisakti port is the areas of sanitation supervision and control of vectors and disease-causing animals carried out infectious disease prevention activities of environmental factors that cause adverse effects in ports and ships. The purpose of this study was to determine the relationship between ship sanitation and the presence of rats on ships anchored at the Trisakti port of Banjarmasin city.
This type of research is observation in analytic form with a cross sectional approach. The samples of this study were motorboats, passenger motorboats, tug boats totaling 30 ships. The instruments used were from supervision of ship sanitation inspection, supervision form for checking the presence of rats. Data analysis using the Chi-Square test.
The sanitary state of the ship out of 30 ships, 12 ships (40%) met the requirements and 18 ships (60%) did not meet the requirements. The presence of rats there are 13 ships (43.3) positively qualified and ships that are not found the presence of rats so that they meet the requirements 17 ships (56.7%). Statistical test results, using the Chi-Square test and obtained a Sig. 2-sided (p-value <0.05) so that H_0 is rejected and H_a is accepted so that there is a relationship between ship sanitation and the presence of rats on ships anchored at Trisakti Harbor, Banjarmasin City.
It is recommended that officers always clean the ship every day and keep the ship room clean. Provide garbage bins with lids. Avoid mooring ship ropes to other ships.
Keywords : Ship sanitation, presence of rats.
Literatuare : 46 (2014-2024)


Detail Information

Item Type
Penulis
Rossanda Okta Kinanti - Personal Name
Dr. M. Irfa'i, S.ST, M.T - Personal Name
Dr. Isnawati, S.KM, M.Kes - Personal Name
Student ID
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Publish
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Jurusan kesehatan lingkungan : Banjarbaru.,
Edisi
Publish
Subyek
No Panggil
KL.072/SKP/2024
Copyright
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail