Pengaruh Kombinasi Latihan Range Of Motion (ROM) Dan Mirror Therapy Terhadap Kekuatan Otot Pada Pasien Pasca Stroke di Wilayah Kerja Puskesmas Martapura 1

Detail Cantuman

CD-ROM

Pengaruh Kombinasi Latihan Range Of Motion (ROM) Dan Mirror Therapy Terhadap Kekuatan Otot Pada Pasien Pasca Stroke di Wilayah Kerja Puskesmas Martapura 1

XML

Latar Belakang : Stroke adalah gangguan fungsi sistem saraf yang diakibatkan oleh penyumbatan atau pecahnya pembuluh darah di otak. Masalah yang sering dialami pasien pasca stroke yaitu mengalami kelumpuhan dan biasa terjadi pada bagian satu sisi tubuh (hemiparesis), selain itu mengalami gangguan fungsi sensori,bahasa, gangguan persepsi dan gangguan fungsi. Salah satu intervensi yang dapat dilakukan untuk melatih kekuatan otot adalah Range Of Motion (ROM) dan Mirror Therapy. Tujuan : Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian kombinasi latihan Range Of Motion (ROM) dan Mirror Therapy terhadap kekuatan otot.
Metode : Penelitian ini merupakan Pra Eksperimental dengan pendekatan one group pretest and posttest design. Sampel yang diambil berjumlah 12 orang. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Instrumen yang digunakan lembar observasi dan SOP range of motion dan mirror therapy.
Hasil : Analisis data ini menggunakan uji Wilcoxon Signed Rank Test. Hasil uji analisis Wilcoxon menunjukkan adanya pengaruh yang signifikan terhadap kekuatan otot pada pasien pasca stroke (p=0,001).
Kesimpulan : Hal tersebut menunjukkan adanya pengaruh yang signifikan dari kombinasi latihan Range Of Motion (ROM) dan Mirror Therapy terhadap kekuatan otot pada pasien pasca stroke. Diharapkan pasien pasca stroke rutin melakukan latihan tersebut untuk melatih kekuatan otot.
Kata kunci : range of motion (ROM),mirror therapy,pasca stroke,kekuatan otot
Kepustakaan : 2010 - 2023

Background: Stroke is a disorder of nervous system function caused by blockage or rupture of blood vessels in the brain. The problem that is often experienced by post-stroke patients is experiencing paralysis and usually occurs on one side of the body (hemiparesis), besides experiencing impaired sensory function, language, perception disorders and impaired function. One intervention that can be done to train muscle strength is Range Of Motion (ROM) and Mirror Therapy. Objective: The purpose of this study was to determine the effect of giving a combination of Range Of Motion (ROM) and Mirror Therapy exercises on muscle strength.
Methods: This research is a Pre-Experimental with a one group pretest and posttest design approach. The sample taken amounted to 12 people. Sampling using purposive sampling technique. Instruments used observation sheets and SOP range of motion and mirror therapy.
Results: This data analysis uses the Wilcoxon Signed Rank Test. The results of the Wilcoxon analysis test showed a significant effect on muscle strength in post-stroke patients (p=0.001).
Conclusion: This shows a significant effect of the combination of Range Of Motion (ROM) and Mirror Therapy exercises on muscle strength in post-stroke patients. It is expected that post-stroke patients routinely do these exercises to train muscle strength.
Keywords: range of motion (ROM), mirror therapy, post-stroke, muscle strength
Literature: 2010 – 2023


Detail Information

Item Type
Penulis
Student ID
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Jurusan Keperawatan : Banjarbaru.,
Edisi
Subyek
No Panggil
KEP/SKP-008/2024
Copyright
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail