PERBEDAAN PH SALIVA SEBELUM DAN SESUDAH MENGUNYAH BUAH PISANG BARANGAN (MUSA ACUMINATA COLLA) PADA SISWA KELAS VIII SMPN 2 KARANG INTAN KABUPATEN BANJAR

Detail Cantuman

CD-ROM

PERBEDAAN PH SALIVA SEBELUM DAN SESUDAH MENGUNYAH BUAH PISANG BARANGAN (MUSA ACUMINATA COLLA) PADA SISWA KELAS VIII SMPN 2 KARANG INTAN KABUPATEN BANJAR

XML

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN PROGRAM STUDI TERAPIS GIGI PROGRAM SARJANA TERAPAN KEPERAWATAN GIGI TAHUN 2020 ABSTRAK
Skripsi

IRMA HARTATI PERBEDAAN pH SALIVA SEBELUM DAN SESUDAH MENGUNYAH BUAH PISANG BARANGAN (MUSA ACUMINATA COLLA) PADA SISWA KELAS VIII SMPN 2 KARANG INTAN KABUPATEN BANJAR Pembimbing (I) : H. Fahmi Said, S.Si.T. M. Pd Pembimbing (II) : Bunga Nurwati, S.Kp.G, M.Kes xv + 41 Halaman; 6 Tabel; 6 Gambar; 7 Lampiran


Saliva adalah cairan mulut yang komplek merupakan gabungan dari berbagai cairan dan komponen yang diekskresikan kedalam mulut. Buah pisang barangan (Musa Acuminata Colla) merupakan buah dengan karbohidrat terfermentasi yang dapat meningkatkan produksi asam oleh bakteri-bakteri rongga mulut sehingga rongga mulut menjadi asam. Keadaan ini menyebabkan demineralisasi permukaan gigi sehingga dapat terjadi proses pembentukan karies. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan pH saliva sebelum dan sesudah mengunyah buah pisang barangan pada siswa kelas VIII SMPN 2 Karang Intan Kabupaten Banjar. Subjek penelitian ini berjumlah 60 orang yang diambil dengan metode Total Sampling dengan desain one grup pretest posttest. Pengambilan saliva dilakukan dengan metode spitting yang dilakukan sebelum dan sesudah mengunyah buah pisang barangan Hasil penelitian menunjukan bahwa rata-rata sebelum mengunyah buah pisang barangan sebesar 6,54 dan rata-rata sesudah mengunyah buah pisang barangan sebesar 6,47. Hasil analisis statistik dengan uji Paired Sampel T-test didapatkan mean sebesar 0,075, dengan p value =0,004, sehingga lebih kecil dari alpa α = 0,05 atau (p = 0,004 < α = 0,05). Kesimpulan penelitian ini adalah ada perbedaan pH saliva sebelum dan sesudah mengunyah buah pisang barangan (Musa Acuminata Cola).Disarankan untuk makan buah-buahan, salah satunya bauh pisang barangan yang baik untuk menormalkan pH saliva.


Kata Kunci : Mengunyah, Buah Pisang Barangan, pH saliva Kepustakaan : (1991-2018).


Detail Information

Item Type
Penulis
IRMA HARTATI - Personal Name
H. Fahmi Said, S.Si.T. M.Pd - Personal Name
Bunga Nurwati, S.Kp.G, M.Kes - Personal Name
Student ID
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit KEPERAWATAN Gigi : Banjarbaru.,
Edisi
Subyek
No Panggil
SKP//004/KEPG/20
Copyright
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail