Text
HUBUNGAN STATUS GIZI IBU DAN PEMERIKSAAN KEHAMILAN DENGAN KEJADIAN BBLR
XMLMARISA NOVIYANTI
HUBUNGAN STATUS GIZI IBU DAN PEMERIKSAAN KEHAMILAN
DENGAN KEJADIAN BBLR
(Rusmini Yanti, SKM.,MS)
x + 83 halaman + 11 tabel + 2 gambar + 4 lampiran
Bayi berat lahir rendah (BBLR) adalah bayi yang lahir dengan berat kurang
dari 2500 gram diukur pada saat lahir atau sampai hari ke tujuh setelah lahir.
Angka kematian bayi (AKB) pada masa perinatal dan neonatal, salah satunya
disebabkan oleh bayi berat badan lahir rendah (BBLR). Bayi dengan BBLR
memiliki risiko lebih tinggi mengalami kematian, keterlambatan petumbuhan dan
perkembangan selama masa kanak-kanak dibandingkan dengan bayi yang tidak
BBLR. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi hubungan status gizi ibu
dan pemeriksaan kehamilan dengan kejadian berat badan lahir rendah (BBLR)
(studi berdasarkan kajian jurnal).
Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitan kepustakaan (library
research) dengan analisis deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah
tulisan dari jurnal di Scholar Google, dengan kata kunci Hubungan Status Gizi
Ibu dan Pemeriksaan Kehamilan dengan Kejadian BBLR.
Hasil review penelitian menunjukkan Ada hubungan yang bermakna
antara status gizi ibu dengan kejadian BBLR dan ada hubungan yang
bermakna antara pemeriksaan kehamilan dengan kejadian BBLR.
Kata kunci : STATUS GIZI IBU HAMIL, PEMERIKSAAN
KEHAMILAN DAN KEJADIAN BBLR
Kepustakaan : 59 (2003-2019
Detail Information
Item Type | |
---|---|
Penulis |
MARISA NOVIYANTI - Personal Name
|
Student ID | |
Dosen Pembimbing | |
Penguji | |
Kode Prodi PDDIKTI | |
Edisi |
Publish
|
Departement | |
Kontributor | |
Bahasa |
Indonesia
|
Penerbit | Poltekkes Kemenkes Banjarmasin Jurusan Gizi : Banjarbaru., 2020 |
Edisi |
Publish
|
Subyek | |
No Panggil |
618.3/Nov/h
|
Copyright | |
Doi |