LITERATURE REVIEW ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK) DENGAN MASALAH NYERI DADA

Detail Cantuman

CD-ROM

LITERATURE REVIEW ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK) DENGAN MASALAH NYERI DADA

XML

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
PROGRAM STUDI KEPERAWATAN
DIPLOMA TIGA
TAHUN 2021
ABSTRAK
Karya Tulis Ilmiah
ELMIRA YANUARTI
LITERATURE REVIEW ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK) DENGAN MASALAH NYERI DADA
(Syamsul Firdaus1, Hammad2)
xvii + 99 halaman ; 15 tabel ; 9 gambar ; 4 lampiran

Penyakit Jantung Koroner (PJK) masih menjadi penyebab kematian tertinggi di dunia dan di Indonesia. Hal ini muncul karna setiap tahunnya terjadi peningkatan yang signifikan pada jumlah penderitanya. Manifestasi klinis yang sering muncul pada PJK yaitu nyeri dada. Penulisan penelitian ini ditujukan untuk mengeksplorasi asuhan keperawatan pada pasien PJK dengan masalah nyeri dada agar dapat meningkatkan mutu pelayanan terhadap perawatan pasien.
Metode penelitian yang digunakan yaitu Literature Review dengan strategi PICOT yang telah disesuaikan dengan kriteria inklusi dan eksklusi yang ditetapkan. Penulis membandingkan 2 artikel dengan teori yang ada untuk melihat apakah terdapat kesenjangan pada proses asuhan keperawatan.
Hasil yang diperoleh yaitu adanya kesesuaian pada tanda dan gejala nyeri dengan teori dan dijumpai perbedaan pada karakteristik nyeri yang dirasakan pasien.
Kesimpulan yang didapat yakni ditemukannya persamaan pada diagnosa keperawatan utama yang ditegakkan pada kedua pasien yaitu nyeri akut berhubungan dengan agen cedera biologis (iskemia). Pada hasil evaluasi keperawatan, masalah teratasi ditandai dengan pasien 1 yang melaporkan nyeri dada hilang, skala 0 (0-10). Sedangkan pasien 2 masalah teratasi sebagian ditandai dengan pasien melaporkan adanya penurunan skala nyeri menjadi 3 (0-10) Diharapkan pasien dapat merubah pola hidup yang lebih sehat, rutin kontrol mengenai kesehatannya dan mematuhi program terapi guna mencegah timbulnya kekambuhan.

Kata kunci : Asuhan keperawatan, penyakit jantung koroner, nyeri dada
Kepustakaan : (2011-2021)

MINISTRY OF HEALTH OF THE REPUBLIC OF INDONESIA
BANJARMASIN HEALTH POLYTECHNIC
NURSING STUDY PROGRAM
DIPLOMA THREE
YEAR 2021
ABSTRACT
Scientific papers
ELMIRA YANUARTI
LITERATURE REVIEW OF NURSING CARE FOR CORONARY HEART DISEASE (CHD) PATIENTS WITH CHEST PAIN PROBLEMS
(Syamsul Firdaus1, Hammad2)
xvii + 99 pages; 15 tables; 9 pictures; 4 attachments

Coronary Heart Disease (CHD) is still the leading cause of death in the world and in Indonesia. This appears because every year there is a significant increase in the number of sufferers. The clinical manifestation that often appears in CHD is chest pain. The writing of this study was aimed at exploring nursing care for CHD patients with chest pain problems in order to improve the quality of service for patient care.
The research method used is a Literature Review with a PICOT strategy that has been adjusted to the established inclusion and exclusion criteria. The author compares 2 articles with existing theories to see if there are gaps in the nursing care process.
The results obtained were the conformity of the signs and symptoms of pain with the theory and there were differences in the characteristics of the pain felt by the patient.
The conclusion is that the finding of a similarity in the main nursing diagnoses enforced in the two patients, namely acute pain associated with biological injury agents (ischemia). On the results of the nursing evaluation, the problem was resolved marked by patient 1 reporting chest pain relief, on a scale of 0 (0-10). While patient 2, the problem is partially resolved, marked by the patient reporting a decrease in the pain scale to 3 (0-10). It is hoped that the patient can change a healthier lifestyle, routinely control their health and adhere to a therapy program to prevent recurrence.

Key words: Nursing care, coronary heart disease, chest pain
Bibliography: (2011-2021)


Detail Information

Item Type
Penulis
Elmira Yanuarti - Personal Name
Dr. Syamsul Firdaus, S.Kp., M.Kes - Personal Name
Ns. Hammad, M.Kep - Personal Name
Ns. Erna Fauziah, M.Kep - Personal Name
Student ID
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Jurusan Keperawatan : Banjarbaru.,
Edisi
Subyek
No Panggil
060/KEP-KTI/21
Copyright
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail