Hubungan Umur dan Posisi Kerja dengan Keluhan Low Back Pain pada Pengrajin Payet di Kota Banjarbaru

Detail Cantuman

CD-ROM

Hubungan Umur dan Posisi Kerja dengan Keluhan Low Back Pain pada Pengrajin Payet di Kota Banjarbaru

XML

KEMENKES REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
PROGRAM STUDI SANITASI LINGKUNGAN
PROGRAM SARJANA TERAPAN
KESEHATAN LINGKUNGAN
TAHUN 2020


ABSTRAK
Skripsi

IZMAUL HUSNA
HUBUNGAN UMUR DAN POSISI KERJA DENGAN KELUHAN LOW BACK PAIN PADA PENGRAJIN PAYET DI KOTA BANJARBARU TAHUN 2020
(Arifin, S.KM, M.Kes dan Gunung Setiadi, S.KM., M.Sc)
xv + 54 halaman; tabel 12 ; 3 gambar ; 15 lampiran

Low Back Pain (LBP) termasuk salah satu dari gangguan musculoskeletal, gangguan psikologis dan akibat dari mobilisasi yang salah. LBP merupakan salah satu masalah kesehatan yang umum terjadi di masyarakat industri, salah satunya pada Pengrajin Payet.
Tujuan penelitian ini untuk Mengetahui hubungan posisi kerja dengan keluhan LBP pada Pengrajin Payet Halidah di Kecamatan Cempaka. Penelitian analitik dengan pendekatan cross sectional. Sampel pada penelitian ini adalah pekerja yang memenuhi kriteria inklusi yang berjumlah 25 orang. Analisa data menggunakan uji chi square.
Hasil uji penelitian pada variabel umur yaitu nilai sig 0,122 ( > 0.05). artinya tidak ada hubungan antara variabel umur dengan keluhan LBP pada pengrajin payet halidah di kecamatan cempaka. Sedangkan hasil uji penekitan pada variabel posisi kerja yaitu nilai sig 0,022 (< 0.05). artinya ada hubungan antara variabel posisi kerja dengan keluhan LBP pada pengrajin payet halidah di kecamatan cempaka, dengan nilai Odds Ratio sebesar 8,000 berarti bahwa responden yang memiliki posisi kerja risiko tinggi 8 kali lebih berisiko untuk mengeluh LBP dibandingkan dengan responden yamg memiliki posisi kerja risiko sedang.




Kata Kunci
: Umur, Posisi Kerja, Keluhan Low Back Pain.
Kepustakaan : 38 (2003-2019)



MINISTRY OF HEALTH REPUBLIC INDONESIA
HEALTH POLYTECHNIC BANJARMASIN
ENVIROMENTAL SANITATION STUDY
PROGRAM
APPLIED UNDERGRADUATE PROGRAM
ENVIROMENTAL HEALTH
YEAR 2020


ABSTRACT
Essay

IZMAUL HUSNA
RELATIONSHIP BETWEEN AGE AND WORK POSITION WITH COMPLAINTS OF LOW BACK PAIN IN SEQUIN CRAFTSMAN IN BANJARBARU CITY 2020
(Arifin, S.KM, M.Kes dan Gunung Setiadi, S.KM., M.Sc)
xv + 54 pages; tables 12 ; 3 pictures ; 15 attachments

Low Back Pain (LBP) is one of the musculoskeletal disorders, psychological disorders and the result of wrong mobilization. LBP is one of the most common health problems in the industrial community, one of which is Payet Craftsmen.
The purpose of this study was to determine the relationship of work position with LBP complaints on Halidah Sequin Craftsmen in Cempaka Sub-District. Analytical research design with approach cross sectional. The sample in this study were workers who met the inclusion criteria amounting to 25 people. Data analysis used chi-square test.
Test results of research was the age variable is sig value 0.122 (> 0.05). meaning that there is no relationship between age variable with LBP complaints on Halidah Sequin Craftsmen in Cempaka Sub-District. While test results of research was the variable work position is a sig value of 0.022 (< 0.05). meaning that there is a relationship between work position variable and LBP complaints on Halidah Sequin Craftsmen in Cempaka Sub-District, with an Odds Ratio of 8,000 means that respondents who have high risk work positions are 8 more risk to complain of LBP compared to respondents who have moderate risk work positions.




Keywords : Work Position, Complaints Of Low Back Pain
Libraries : 38 (2003-2019


Detail Information

Item Type
Penulis
Izmaul Husna - Personal Name
ARIFIN, S.KM.M.Kes - Personal Name
GUNUNG SETIADI,S.KM.M.Kes - Personal Name
Student ID
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit : Banjarbaru.,
Edisi
Subyek
No Panggil
KL.23/SKP.2020
Copyright
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail