STUDI LITERATUR HUBUNGAN TEKNIK PENCUCIAN DENGAN ANGKA KUMAN PADA PERALATAN MAKAN

Detail Cantuman

CD-ROM

STUDI LITERATUR HUBUNGAN TEKNIK PENCUCIAN DENGAN ANGKA KUMAN PADA PERALATAN MAKAN

XML

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
PROGRAM STUDI SANITASI LINGKUNGAN
PROGRAM SARJANA TERAPAN
KESEHATAN LINGKUNGAN
TAHUN 2020
ABSTRAK
SKRIPSI

AULIA MULYA
STUDI LITERATUR HUBUNGAN TEKNIK PENCUCIAN DENGAN ANGKA KUMAN PADA PERALATAN MAKAN
(Rahmawati, S.KM, M.Kes ; Erminawati, S.Pd, M.Pd)
XV + 53 Halaman ; 16 Tabel ; 2 Gambar ; 5 Lampiran

Peralatan makan merupakan salah satu faktor yang memegang peran penting dalam penularan penyakit, sebab alat makan yang tidak bersih dan mengandung mikroorganisme dapat menularkan penyakit melalui makanan, sehingga proses pencucian alat makan dengan penerapan metode pencucian yang tepat sangat penting dalam upaya penurunan jumlah angka kuman terutama pada alat makan
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan teknik pencucian peralatan makanan pada tempat pengolahan makanan (TPM) dengan angka kuman peralatan makan. Jenis penelitian ini bersifat analitik dengan metode studi literatur menggunakan 5 jurnal yang ditelusuri.
Hasil rekapitulasi 5 jurnal menunjukkan dari 121 TPM yang diteliti 35,5% diantaranya melakukan pencucian peralatan dengan teknik pencucian yang tidak sesuai, sebanyak 56,9% dari 258 sampel alat makan yang diteliti angka kuman pada peralatan makannya tidak memenuhi syarat. Hasil penelitian dalam 3 jurnal ditelusuri menyatakan tidak ada hubungan antara variabel teknik pencucian dengan variabel angka kuman pada peralatan makan dengan p value = 1,000 dan 2 jurnal menyatakan ada hubungan antara variabel teknik pencucian dengan variabel angka kuman pada peralatan makan.
Upaya yang dapat dilakukan bagi pengelola rumah makan/ petugas yang menangani pencucian peralatan makan untuk lebih memperhatikan dan tidak mengabaikan teknik pencucian yang sesuai dengan seharusnya, seperti melakukan flushing, rinsing, dan sanitizing untuk menghindari angka kuman yang melebihi standar pada peralatan makan.

Kata Kunci : Teknik pencucian, angka kuman, peralatan makan
Kepustakaan : 19 (2003 – 2019)
MINISTRY OF HEALTH REPUBLIC INDONESIA
HEALTH POLYTECHNIC BANJARMASIN
ENVIRONMENTAL SANITATION STUDY PROGRAM
APPLIED UNDERGRADUATE PROGRAM
ENVIRONMENTAL HEALTH
YEAR 2020
ABSTRACT
ESSAY

AULIA MULYA
LITERATURE STUDY OF THE RELATIONSHIP OF WASHING TECHNIQUES WITH THE NUMBER OF GERMS ON TABLEWARE
(Rahmawati, S.KM, M.Kes ; Erminawati, S.Pd, M.Pd)
XV + 53 pages ; 16 Tables ; 2 image ; 5 Attachment

Tableware is one of the most important factors in the spread of disease, the non-hygiene and microorganism’s container Tableware can spread disease through food. Therefore, the washing process with the right method is very important in efforts to reduce bacterial numbers, especially in tableware.
The purpose of this research was to know the correlation between tableware washing method in food processing place with the bacterial numbers in tableware. This research was an analytical research with literature study method using 5 journals studied.
The results of the 5 journals studied showed that 35.5% of 121 TPMs (food processing place) carried out tableware washing with inappropriate techniques 56,9% of 258 observed tableware sample contain ineligible microorganisms. 3 of the studied journal claimed there was no significant correlation between washing technic variable with the bacterial numbers variable in tableware as the P value = 1000 while 2 other studied journal claimed there was a correlation between washing technic variable with the bacterial numbers variable in tableware.
Effort that can be made for the restaurant manager/officer who handles the washing of tableware to pay more attention and not to ignore the appropriate washing techniques, such as flushing, rinsing, and sanitizing to avoid germs that exceed the standard on tableware.

Keyword : Washing technique, bacterial number, tableware
Literature : 19 (2003-2019)


Detail Information

Item Type
Penulis
AULIA MULYA - Personal Name
Rahmawati, S.KM, M.Kes - Personal Name
Erminawati, S.Pd, M.Pd - Personal Name
Student ID
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit : Banjarbaru.,
Edisi
Subyek
No Panggil
KL.10/SKP.2020
Copyright
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail